Nasri Berharap Timnya Raih Kemenangan Sempurna
Nasri Berharap Timnya Raih Kemenangan Sempurna – Dua hasil buruk pernah di dapatkan oleh gelandang Manchester City asal Prancis Samir Nasri tatkala ia melakoni pertandingan final ajang Capital One Cup dan Piala FA bersama klub yang pernah ia bela. Pada tahun 2011 silam saat Samir Nasri masih bermain untuk klub lamanya Arsenal dirinya harus merelakan gelar juara yang telah berada di depan matanya akhirnya harus terbang begitu saja setelah pada pertandingan final kala itu Arsenal harus mengakui keunggulan Birmingham City dimana kekalahan atas Birmingham tersebut pada akhirnya membuat Arsenal akhirnya gagal mendapatkan raihan gelar pertama mereka sejak terkahir kali meraih gelar juara di tahun 2005 yang lalu dengan meraih gelar juara di Piala FA. Continue reading